meta content='dr. nadirah.SpA dan venice irianto.ssi.apt' name='author'/>

Tuesday, July 13, 2010

Gisi buruk

Gisi buruk ada 3 bentuk
- kekurangn kalori
- kekurangan protein atau
- kombinasi keduanya

KEKURANGAN PROTEIN
kekurangan protein merupakan bentuk parah dari gisi buruk, gisi buruk karena kekurangan protein hampir tidak dikenal pada bayi yang diberi air susu ibu, lasim terjadi pada bayi yang telah disapi dengan makanan tinggi kalori, tapi rendah protein, ditandai oleh;
- muka anak manis tapi gagal menaikkan berat badan,
- gelisah,
- kehilangan nafsu makan dan
- bengkak seluruh badan
- terdapat kelemahan otot dan
- perut buncit
- rambut tipis dan jarang
- warrna rambut kemerahan
- terdapat lesi kulit pada daerah bokong.

PENANGANANNYA ADALAH;
- berikan makanan yang tinggi protein
- menangani infeksi sekunder yang menyertai
- seperti kecacingan, diare atau tuberculosis.

DEFISIENSI KALORI;
defisiensi kalori karena kelaparan dan kekurangan semua unsur dari makanan. gambaran klinik atau gejalanya berupa
- berat badan yang kerdil
- kulit tergantung berlipat-lipat
- biasanya susah buang air besar
- nampak lesu
- timbul pertumbuhan tulang yang terlambat

PENANGANANNYA;
- dengan memberikan diet yang seimbang.
- gisi yang cukup mengandung kalori dan protein

No comments:

Post a Comment